KPU Kabupaten Tulungagung kembali hadir dalam acara Talkshow “Halo Tulungagung” yang disiarkan secara live streaming melalui kanal Youtube Dinas Kominfo dan OnAir di 91,6 RGR FM.
Tim Inventarisasi dan Tim Pendukung Invetarisasai BMN pada Sekretariat KPU Kabupaten Tulungagung melaksanakan pencarian dan pengumpulan barang inventaris kantor yang tercecer di gudang KPU kabupaten Tulungagung.
Mulai pukul 09.00 wib sampai 01.00 dini hari, KPU Kabupaten Tulungagung bisa menyelesaikan permintaan dari sekjen KPU RI terkait permintaan RAB dan KAK pemilihan serentak tahun 2024.